Home » » Booking Tiket Kereta Api Harina Desember

Booking Tiket Kereta Api Harina Desember

Yuk segera booking tiket kereta api Harina Bulan Desember apabila anda ingin berlibur akhir tahun ke Bandung atau ke Surabaya. Tiket Kereta Api Harina Desember pada tanggal 23 Desember mengalami kenaikan harga. Hal ini disebabkan oleh masa angkutan liburan panjang akhir tahun sehingga peminta terhadap angkutan kereta api bertambah. Permintaan tinggi sedangkan stok tiket terbatas, maka harga dinaikkan.

Masa harga tiket normal di Bulan Desember mulai tanggal 1-22 Desember, harga tiket naik pada masa angkutan liburan akhir tahun mulai tanggal 23 Desember. Harga tiket KAI Desember akan sampai batas atas hingga tanggal 31 Desember. Simak daftar harganya berikut ini :

Tiket KA Harina tanggal 1-22 Desember Kelas Ekonomi, subclass C 230.000, P 215.000, Q 200.000 dan S 185.000. Tiket KA Harina Bisnis, Subclass B 350.000, K 325.000, N 300.000, O 275.000. Tiket Harina Kelas Eksekutif, subclass A 450.000, H 420.000, I 395.000 dan J 365.000.

Sedangkan untuk Tiket Harina tanggal 23 Desember - 4 Januari Kelas Ekonomi, subclass C 270.000, P 260.000, Q 245.000 dan S 230.000. Tiket KA Harina Bisnis, Subclass B 375.000, K 350.000, N 325.000, O 300.000. Tiket Harina Kelas Eksekutif, subclass A 500.000, H 450.000, I 420.000 dan J 395.000.

gambar kereta api harina



Untuk booking tiket kereta api Harina Desember bisa dilaksanakan mulai tanggal 24 September 2016 untuk keberangkatan 23 Desember 2016. Sedangkan tempat booking tiket kereta api Harina bisa di tiket.com, tiket.kereta-api.co.id, indomaret dan alfamart. Silakan booking tiket KA Harina Bulan Desember ditempat langganan anda. Semoga anda mendapatkan tiket kereta api liburan akhir tahun dan liburan panjang tahun baru. Jangan lupa dilihat juga ya, Booking Tiket Kereta Api Sembrani Desember.